SubGit : Tool Untuk Migrasi Dari Subversion ke Git 23-12-2011 Dalam mengembangkan aplikasi ada baiknya kita menggunakan konsep versioning, baik sendiri atau pun tim. Hal ini untuk memudahkan melacak setiap perubahan yang ada (change log)...