May 2010

Anonymous

Ada perasaan tidak ingin dikenal, tidak ingin diketahui. Hanya ingin berwujud, tapi tak ingin diketahui. Wujud dalam arti bisa memberi tapi tak perlu dilihat. Ingin seperti angin. Tidak perlu dilihat…