Suka main games? bagi yang sudah bermain games sejak dulu, dan juga awalnya muncul di layar televisi, itu salah satunya sonic the hedgehog, sonic si landak 🙂 .

Nah, dulu yang berada di sistem propietary sekarang ada yang versi open source, namanya Open Sonic. Open Sonic ini free open-source berdasarkan “Sonic the Hedgehog” universe. Kayanya menggunakan gaya permainan baru yaitu, cooperative play, yaitu memungkinkan kita untuk memainkan 3 karakter secara bersamaan. Dan katanya pula, bahwa ini lebih dari sekedar jump’n’run; “the user must come up with some strategy in order to get through the levels“.

Open Sonic tersedia di Windows, Linux, Mac OS X (experimental) dan Dreamcast. Rilis terakhir 0.1.2 (23 Juli, 2009).Beberapa fiturnya :

  • No installation is required + small download
  • Sonic-style physics (360° movement engine)
  • Available in 4 languages: English, Portuguese, Spanish and French
  • 2 levels + innovative items + extras
  • You can make your own levels using the embedded level editor
  • Good performance even on old computers*

bisa di download di sini

Tulisan Lain   Fitur-fitur Setiap Rilis Android

By alfach

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *